Home / Nusantara

Jadwal dan Harga Tiket Terbaru Kapal Pelni KM Sinabung Bulan Juli 2023

02 Juli 2023
KM. Sinabung_(foto istimewa)

TERNATE, OT - Berikut jadwal lengkap Kapal Pelni KM Sinabung bulan Juli 2023, beserta syarat terbaru pembelian tiket dan harga tiket.

Berdasarkan data yang dihimpun indotimur.com, menyebutkan, pada Senin 3 Juli 2023 KM Sinabung diperkirakan tiba di pelabuhan Ahmad Yani pukul 19.00 WIT dan bertolak pukul 20.00 WIT menuju Bitung- Banggai- Bau-Bau - Makassar - Surabaya.

Selanjutnya, pada Rabu 12 Juli 2023 tiba pukul dari Bitung pukul 02.00 WIT dan bertolak pukul 14.00 WIT menuju Babang- Sorong- Manokwari - Biak - Jayapura.

Senin 17 Juli 2023 tiba pukul 22.00 WIT dari Babang dan bertolak pukul 23.00 WIT menuju Bitung- Banggai- Bau-Bau - Makassar - Surabaya.

Berikut daftar tujuan dan harga tiket KM. Sinabung.

Sorong : (Ekonomi) Rp 240.000, (Eks Kls 1A) Rp 725.000 (Eks Kls 1B) Rp 596.000 

Manokwari : (Ekonomi) Rp 342.000, (Eka Kls 1A) Rp 1,073.000 (Eks Kls 1B) Rp 879.000

Biak : (Ekonomi) Rp 435.000, (Eks Kls 1A) Rp 1,477.000, (Eks Kls 1B) Rp 1,208.000

Jayapura : (Ekonomi) Rp 436.000, (Eks Kls 1A) Rp 250.000, (Eks Kls 1B) Rp 1,541.000

Bitung : (Ekonomi) Rp 181.000, (Eks Kls 1A) Rp 531.000, (Eks Kls 1B) Rp 438.000

Banggai : (Ekonomi) Rp 296.000, (Eks Kls 1A) Rp 915.000, (Eks Kls 1B) Rp 750.000

Bau - Bau : (Ekonomi) Rp 439.000, (Eks Kls 1A) Rp 1,550.000, (Eks Kls 1B) Rp 1,267.000

Makassar : (Ekonomi) Rp 492.000, (Eks Kls 1A) Rp 1,478.000, (Eks Kls 1B) Rp 1,428.000

Surabaya : (Ekonomi) Rp 601.000, (Eks Kls 1A) Rp 2,152.000, (Eks Kls 1B) Rp 1,757.000

 (mg_ot)


Reporter: Magang
Editor: Fadli

BERITA TERKAIT